Thread: Food or Things to Avoid
Results 151 to 158 of 158
-
Mar 7, 2016, 11:22 AM #151
- Join Date
- Jun 24, 2014
- Location
- indonesia
- Posts
- 338
- Mentioned
- 129 Post(s)
- Tagged
- 0 Thread(s)
Re: Food or Things to Avoid
masalah susu kedelai yang katanya ga boleh dikonsumsi untuk ibu hamil karna takut anaknya kalau laki-laki jadi melambai, pernah dibahas di salah satu milis namanya asibayi@yahoogorups di sana sih katatanya tidak ada masalah dan tidak akan menyebabkan si anak nanti dewasanya jadi melambai kok. Mungkin biar lebih jelasnya cari aja di arsipnya group tersebut. HTH
-
Mar 21, 2016, 04:23 PM #152
- Join Date
- Oct 2, 2014
- Posts
- 66
- Mentioned
- 41 Post(s)
- Tagged
- 0 Thread(s)
Re: Food or Things to Avoid
Dear All,
klo ngomongin pantangan makanan, kayaknya gue lebih banyak deh listnya..
jangan sedih ya bu,, saya juga disuruh pantang makanan, sampai kapan?.. sampai badan saya siap untuk hamil.
kata dokternya gituhhh.. okee ini list pantangan saya..
istri (saya )
Telur ; Sapi dan turunannya & olahannya; Es ; Kopi ; Teh (klo teh tubruk bentuk daun2an boleh,tapi teh celup BIG NO NO) ; soda; jamur2an ; coklat ; kepiting ; cuka ; baso ; rendang ; buah2an import BIG NONO ;
Suami
Telur ; Ayam ras / ayam negeri ; sapi & turunannya & olahannya; Jamur2an ; Cumi ; Lele ; Es ; Kopi ; Teh Celup ; Soda ; Buah2an import BIG NO NO (kata dokternya ada pengawet)
kita berdua di wajibkan FULLY HOMEMADE Food; No MECIN-Royco-MSG-apapun itu namanya ; & porsi makanannya 80% sayuran-Kukus ; 10% rebus ; 10% goreng - Tumis (kalau mau goreng, HARUS pake minyak pertama dan ini sifatnya MANDATORY!!)
so tiap pagii gue kudu masak buat makan siang suami & gue. Pulang kerja juga kudu masak buat makan malem suami & gue. kalau ada resepsi, pergi ke moll kudu bawa makanan sendiri atau makan di mobil dulu.
so tiap hari kudu liat resep masakan, resep kue yang bener2 steril & bisa gue makan.
cemilannya apa doong? back to old times say... jagung rebus, ubi rebus, singkong rebus, kacang. bikin kue talam, bikin kacang ijo.. dll yang penting steril dari list makanan diatas deh pokoknya.
sekarang udah bulan ke 2.. pelan pelan udah mulai biasa.
indomie? mi ayam? telor ceplok? bhay-bhayyy...
kadang pengen makan kerupuk aja gue bisa ampe kebawa mimpi., cuma selalu mensugesti diri & self reminder..
"Heyyy!! rasanya akan tetap sama, tidak berubah.. gak usah khawatir".
dan demi baby lucu & some 2 strips, i'll do anything! yes.. anything!
sekian curhatan saya.
-
Jun 1, 2016, 10:57 AM #153
- Join Date
- May 30, 2016
- Posts
- 14
- Mentioned
- 5 Post(s)
- Tagged
- 0 Thread(s)
Re: Food or Things to Avoid
@Hidden Content
wow, kalo bole tau pantangan kenapa mbak? dan sapi + turunannya, jamur knp ga boleh, dijelasin ga sama dokternya? kalau telur & ayam kampung harusnya justru bagus kan?
-
Jun 11, 2016, 01:30 PM #154
Re: Food or Things to Avoid
pantang makan & minum :
daging olahan (sosis, nugget, ham, smoked beef), bakso, mie instan, ciki2an, gorengan, tahu yg bantat krn waspada boraks formalin, buah impor, kol, lalapan mentah, sushi, soft drink, es, jajanan (siomay, batagor, pempek, dll).
-
Aug 23, 2016, 10:55 AM #155
- Join Date
- Oct 2, 2014
- Posts
- 66
- Mentioned
- 41 Post(s)
- Tagged
- 0 Thread(s)
Re: Food or Things to Avoid
hmm kurang tau deh, tapi itu SOP basic dari dokternya.. ada temen aku malah gak boleh makan protein hewani sama sekali (ikan-ayam-daging).. dan aku rasa itu tergantung dari jenis diagnosisnya say,, beda diagnosis beda pantangan..
hehehe..
-
Jan 20, 2017, 01:15 PM #156
- Join Date
- Dec 3, 2016
- Posts
- 29
- Mentioned
- 24 Post(s)
- Tagged
- 0 Thread(s)
Re: Food or Things to Avoid
halo sis @Hidden Content
klo boleh tau ke dr siapa?aku juga bnyak pantangan dan mirip tuh ke dr maximus di borromeus kemarin
aku pantang : telur ayam ras, soda, cabai, kelapa, jamur, durian, cokelat
suami : kepiting, cumi, ayam broiler, pepaya, telur ayam ras
pokonya harus makan sehat, tidak boleh msg dan jajan pinggir jalan, banyak minum air putih dan buah.tapi aku belum seketat sis sih masi suka beli dari luar.
belum sempet tanya sih kenapa karena kemarin di info via telepon.
-
Apr 2, 2017, 08:26 AM #157
- Join Date
- Oct 2, 2014
- Posts
- 66
- Mentioned
- 41 Post(s)
- Tagged
- 0 Thread(s)
Re: Food or Things to Avoid
So sorry dear baru reply..
Iya kemarin saya ke dr maximus di RS borromeus.. Tapi sekarang udh doll alias udh brutal lagi makannya hahahahahh.. Tp Kadang2 kita program makan sehat kok.. Selama 2bulan atau 1bulan..
-
Apr 3, 2017, 01:50 PM #158
Re: Food or Things to Avoid
Ijin gabung ya,
Waktu program hamil aku harus hindarin :
1. Nanas
2. Durian, udah gak icip 2 buah ini kurleb 2 taun.
3. Ayam potong
4. Capek & stress
Aku pco & suami oligozoospermia. Jd kita dua2ny minum obat, exercise & banyak makan kacang produknya.
Stlh program 6 bulan dg dokter yg terakhir. Aku skrg hamil 14 weeks. Pas week 7-13 rajin banget minum soda, sehari bisa nyampe 1 liter. Soalnya itu yg bisa ngurangin mual & muntah. Stok ice cream juga. Mulmun-ku parah, tiap makan hampir pasti keluar lagi. Dokternya ngebolehin.
Pas hamil skrg aku hindari :
1. Nanas
2. Durian
3. Segala bentuk lalapan mentah, termasuk timun (pengalaman kena tipes & harus rawat inap seminggu pas hamil week 6) pas makan belum tau kalo hamil.
4. Cuka (minggu kmrn sempet gak sengaja nyicip pempek+kuahnya dikit & seharian perut jadi kenceng banget) katanya cuka bahaya buat yg hamil muda, emang bener, kerasa banget.
5. Sushi, daging & ikan mentah
6. Sate & segala produk bakar & asap
Kalo skrg mulmun dah agak berkurang jadi udah gak minum soda lagi. Es krim masih lanjut.